Postingan

Instalasi web server di Debian 10

  Web server adalah program yang menggunakan protokol HTTP untuk melayani file kepada client melalui halaman web. Beberapa web server terkemuka diantaranya ada apache, IIS, NGNIX dan masih banyak lagi.     Web server sering kali digunakan sebagai bagian dari paket program terkait Internet dan intranet yang lebih besar untuk melayani email, mengunduh permintaan untuk file Protokol Transfer File (FTP), dan membangun halaman Web. Pertimbangan dalam memilih web server mencakup seberapa baik kerjanya dengan sistem operasi dan server lain, kemampuannya menangani pemrograman sisi server, karakteristik keamanan, mesin pencari, dan alat pembangunan situs yang menyertainya.     Dan pada artikel kita akan membahas tentang bagaimana cara membuat web server apache di sistem operasi debian Cara Konfigurasi Web Server Debian 10 1. Login menggunakan user root. su - 2. Konfigurasi IP address terlebih dahulu      3. Kemudian kita install package apache2. Sebelumnya pastikan terlebih dahulu repository su

Tugas ASJ 006 - Installasi dan Konfigurasi Debian 10

Installasi dan Konfigurasi Debian 10          Panduan Cara Install Debian 10 di VirtualBox Di dalam Debian, tersusun kernel Linux, sistem operasi GNU, dan juga manajer paket APT maupun DPKG. Salah satu alasan mengapa Debian menjadi salah satu sistem operasi yang banyak digunakan adalah karena OS ini bukan hanya mendistribusikan software bagi penggunanya, melainkan di dalamnya juga terdapat puluhan ribu perangkat lunak yang tersimpan di dalam repositorinya. Berikut ini tutorial cara install Debian 10 di VirtualBox lengkap untuk pemula: 1. Untuk membuat mesin virtual baru di VirtualBox, kita klik tombol New. 2. Beri nama pada mesin virtual anda kemudian pilih Next. 3. Untuk ukuran memori (RAM) yang digunakan pada mesin virtual anda, saya sarankan 1024MB namun jika spesifikasi laptop / komputer anda pas-pasan, 512MB juga tidak apa-apa. Selanjutnya pilih Next. 4. Setelah itu kita membuat harddisk virtual untuk menyimpan data dan file mesin virtual kita. Pilih Create a virtual hard disk now

Tugas ASJ 003-Instalasi Debian 9

Gambar
  1. Install Debian 9 Minimal Server Pada Debian GNU/Linux installer boot menu pilih  Install . Debian Installer Boot Menu Select a language , bahasa untuk proses install, biarkan default tetap  Englis , lalu Enter untuk melanjutkan ke tahap berikutnya. Pilih bahasa untuk proses install Select your location , pilih lokasi yang akan digunakan untuk menentukan zona waktu dari server. Pilih  other  ->  Asia  ->  Indonesia . Configure locales  biarkan default  United States – en_US.UTF-8 . Configure the keyboard , tetap pakai  American English . Configure the network – Primary network interface , terdapat 2 NIC pada VM ini, diminta untuk memilih NIC utama. Pilih  enp0s3  di mana NIC ini merupakan Adapter Network VirtualBox tipe NAT yang mendapatkan IP DHCP dan terhubung ke internet. Sementara NIC  enp0s8  nantinya digunakan untuk terhubung ke Host OS atau VM lainnya. Primary network interface Hostname , masukkan  srv.debian.lan . Masukkan password untuk user root, dan konfirmasi kemb

Tugas ASJ 002 - Instalasi Debian 8 di VirtualBox

Gambar
  A.Pengertian dan Fungsi Virtualbox 1.Apa itu Virtualbox ? Virtualbox adalah software gratis milik Oracle yang fungsi utamanya adalah mem-visualisasi-kan sebuah atau banyak Sistem Operasi (OS) di dalam Sistem Operasi utama kita. Jadi sobat tidak perlu punya banyak komputer untuk memakai atau menguji beberapa Sistem Operasi. Misalnya: OS utama sobat adalah Windows 8 namun sobat juga ingin merasakan OS lain yang di perkenalkan teman, ‘Linux Mint’. Maka sobat bisa menggunakan Virtualbox ini untuk menjalankan Linux mint tersebut tentunya dalam mode virtual alias simulasi. untuk lebih lengkapnya inilah fungsi fungsi virtualbox Fungsi-Fungsi  Virtualbox #1. Mencoba Operation System apapun. Virtualbox dapat memainkan semua sistem operasi baik itu menggunakan windows, linux atau turunan Linux lainnya. Virtualbox juga dapat dipergunakan untuk mengujicoba OS baru. #2. Sebagai media untuk anda membuat simulasi jaringan. Di dalam Virtualbox sobat dapat membuat banyak mesin virtual dan memainkanny